Tag Archive | kedelai

:: Tidak Suka Susu? Dapatkan Kalsium Dari 5 Makanan Ini ::

Tidak Suka Susu Dapatkan Kalsium Dari 5 Makanan IniCNI DC715 – Ada orang yang sangat menyukai susu, namun tidak jarang juga orang yang tidak suka minum susu atau bahkan alergi susu. Padahal, minum susu itu sangat baik karena merupakan sumber protein dan kalsium yang dibutuhkan oleh tulang.

Dikutip dari health.com, ada banyak makanan kaya kalsium yang bisa menggantikan posisi susu, kebanyakan adalah sayuran hijau, seperti misalnya yang berikut ini

Continue reading

:: Rutin Konsumsi Makanan Kedelai Membantu Pencegahan dan Pengobatan Kanker Payudara ::

Rutin Konsumsi Makanan Kedelai Membantu Pencegahan dan Pengobatan Kanker PayudaraCNI DC715 – Wanita penderita kanker payudara dianjurkan tidak mengonsumsi segala jenis makanan berbahan kedelai untuk mencegah terjadinya interferensi atau adanya kontradiksi pengobatan dengan perawatan antiestrogen.

Anggapan bahwa makan kedelai tidak disarankan untuk pasien kanker payudara dipatahkan dengan penelitian terbaru yang dilakukan lembaga Georgetown Lombardi Comprehensive Cancer Center di Amerika Serikat. Dalam temuannya, peneliti mendapati bahwa konsumsi makanan kedelai dalam jangka panjang justru menurunkan risiko terulangnya serangan kanker tersebut.

Continue reading

:: Manfaat Dahsyat Tempe, Mulai Dari Cegah Kanker Hingga Mengatur Kadar Gula ::

Manfaat Dahsyat Tempe, Mulai Dari Cegah Kanker Hingga Mengatur Kadar GulaCNI DC715 Bagi sebagian besar penduduk Indonesia tentu sudah tak asing dengan makanan ini. Ya, tempe, makanan fermentasi dari kedelai ini seakan selalu menjadi sebuah menu wajib di berbagai warung makan sederhana hingga restoran mewah sekalipun.

Tahukah Anda, makanan asli Indonesia ini kaya akan manfaat bagi kesehatan?

Berikut beberapa manfaat yang dapat Anda dapatkan dari mengonsumsi tempe sebagaimana dikutip Solopos.com, dari berbagai sumber:

Continue reading

:: Cantik Alami berkat Susu Kedelai ::

UP SOYA 5CNI DC715 – Menjadi cantik, tidak cukup dengan perawatan tubuh dari luar saja. Untuk mendapatkan perawatan secara holistik, kulit pun wajib dirawat dari dalam.

Mengonsumsi makanan dan minuman yang dapat menujang kecantikan kulit perlu dilakukan agar kulit senantiasa bersinar, sehat, dan cantik alami. Susu kedelai adalah salah satu jei makanan bernutrisi yang dapat memberikan khasiat unt kecantikan. Khasiat ini didukung oleh kandungan vitarT dan bahan aktif yang ada pada kedelai.

Vitamin A & E
Susu kedelai banyak mengandung vitamin A dan E, yang berperan menjaga kelembaban dan kehalusan kulit. Bagi yang banyak beraktivitas di dalam ruang ber AC, vitamin A dan E akan melindungi kulit agar tidak kering, sedangkan bagi yang banyak beraktivitas di luar ruangan vitamin A dan E berguna untuk menangkal polusi udara.

Continue reading

Kedelai Aman Dikonsumsi Bagi Penderita Asam Urat

Kedelai Aman Dikonsumsi Bagi Penderita Asam UratCNI Dc715 – Selama ini terjadi pemahaman yang salah di masyarakat tentang mujizat kedelai. Pemahaman yang beredar menyebutkan bahwa asam urat timbul akibat mengkonsumsi protein berlebihan. Sementara, kedelai adalah bahan makanan kaya akan protein. Jadi, mengkonsumsi kedelai bisa mengakibatkan asam urat, itu adalah pemahaman yang salah.

Kenyataannya, asam urat diakibatkan oleh bahan makanan yang mengandung kolesterol tinggi dan zat kimia bernama purin. Makanan yang kaya purin antara lain udang, remis, kerang, cumi, sarden, kaldu daging, ragi, alkohol, makanan kaleng, otak, paru, jantung, hati, usus, dan babat, sehingga kedelai tak termasuk di dalamnya.  Continue reading

:: Protein Susu Sapi VS Susu Kedelai, Mana Yang Lebih sehat ? ::

Protein Susu Sapi VS Susu KedelaiSusu merupakan sumber protein yang terbaik. Susu terdiri atas dua macam,yaitu susu nabati dan susu hewani. Susu hewani berasal dari sapi, kambing,kuda sedangkan susu kedelai tentu saja berasal dari biji kedelai.

Saat ini, banyak orang beralih ke susu kedelai, karena susu sapi notabene dengan laktosa, yang merupakan karbohidrat utama susu sapi, dan banyak orang yang alergi terhadap kandungan tersebut.

Oleh karena itu beberapa orang yang alergi terhadap laktosa susu sapi dan tidak bisa menikmati nutrisi yang bisa diberikan susu sapi, mereka mengganti sumber protein dengan susu kedelai.

Continue reading

:: Tulang Sehat dan Kuat Sejak Dini ? Up Soya aja …! ::

UP SOYA 4Biasanya orang mulai ‘peduli’ dengan tulangnya ketika masuk usia senja. Khawatir terkena osteoporosis mungkin menjadi penyebabnya. Padahal, menjaga kesehatan serta kekuatan tulang seharusnya dilakukan sejak usia muda, bahkan sejak kanak-kanak. Mengapa demikian?

Saat usia balita bingga sekolah, proses pembentukan sel tulang baru akan lebili cepat dibandingkan proses penghancuran sel tulang yang tua. Dengan demikan, kepadatan tulang tetap terjaga. Sementara saat usia senja, pembentukan sel tulang baru semakin melambat sementara proses penghancuran sel tulang tua tetap berjalan. Itu sebabnya, saat usia senja, risiko mengalami osteoporosis menjadi lebih besar karena proses sel tulang baru yang melambat.

Continue reading

:: Nikmatnya Susu Kedelai Mengandung 4 Manfaat Kesehatan Ini ::

Nikmatnya Susu Kedelai Mengandung 4 Manfaat Kesehatan Ini
Susu dikenal memiliki manfaat tinggi untuk kesehatan. Namun sayangnya ada beberapa orang yang tidak toleran dengan protein susu. Sehingga muncul susu non hewani yang tetap kaya akan nutrisi. Salah satu jenis susu tersebut adalah susu kedelai.

Susu yang terbuat dari sari kacang kedelai ini ternyata mengandung banyak manfaat untuk kesehatan. Dilansir dari healthmeup.com, inilah manfaat minum susu kedelai secara rutin.

Continue reading

Up Soya

Tulang Sehat dan Kuat Sejak Dini ?
Up Soya aja …!

Slide9 Up SOyaBiasanya orang mulai ‘peduli’ dengan tulangnya ketika masuk usia senja. Khawatir terkena osteoporosis mungkin menjadi penyebabnya. Padahal, menjaga kesehatan serta kekuatan tulang seharusnya dilakukan sejak usia muda, bahkan sejak kanak-kanak. Mengapa demikian?

Saat usia balita bingga sekolah, proses pembentukan sel tulang baru akan lebili cepat dibandingkan proses penghancuran sel tulang yang tua. Dengan demikan, kepadatan tulang tetap terjaga. Sementara saat usia senja, pembentukan sel tulang baru semakin melambat sementara proses penghancuran sel tulang tua tetap berjalan. Itu sebabnya, saat usia senja, risiko mengalami osteoporosis menjadi lebih besar karena proses sel tulang baru yang melambat.

Continue reading

Rahasia Panjang Umur Orang Okinawa, Jepang

CNI DC715 Rahasia Panjang Umur Orang Okinawa, JepangTampil sehat dan awet muda bukanlah hal yang sulit. Cukup mengubah pola makanan. Menurut dr. Phaidon L. Toruan M.M. dan dr. Widya Murni, MARS dalam bukunya Rahasia Terkini Awet Sehat, menyebut program awet sehat dimulai dengan mengenal nutrien yang lengkap.

Nutrien atau gizi yang lengkap tersebut yaitu:
1. Karbohidrat seperti nasi merah, roti gandum, ubi, jagung dan singkong. Karbohidrat jenis ini akan membantu mempercepat proses penuaan karena proses kimia yang disebut glikosi. Continue reading

Minum Susu Tidak Selalu Sehat Bagi Tubuh?

CNI DC715 Minum Susu Tidak Selalu Sehat Bagi Tubuh.pngSusu merupakan minuman yang kaya akan protein, vitamin D, dan kalsium. Meskipun susu dianjurkan untuk dikonsumsi setiap hari, namun para ahli gizi dari Rumah Sakit Anak Boston mengatakan bahwa sifat susu tidak selalu sehat bagi tubuh. Bagaimana bisa?

“Departemen Kesehatan merekomendasikan bahwa orang Amerika minum tiga gelas susu setiap hari. Saya pikir itu tidak perlu, “kata ahli gizi David Ludwig.

Ludwig menjelaskan bahwa selain protein, vitamin D, dan kalsium, susu juga mengandung lemak. Sedangkan pilihan susu rendah lemak juga tidak bisa disebut sehat. Karena sebagian besar lemak diganti dengan gula untuk memperkaya rasa. Jadi jangan heran jika konsumsi susu berlebihan bisa memperlebar pinggang. Continue reading

7 Makanan Yang Menormalkan Detak Jantung

Kadang-kCNI DC715 Makanan Yang Menormalkan Detak Jantungadang, denyut jantung akan meningkat sebelum serangan jantung. Anda juga mungkin mengalami karena stres. Tekanan darah tinggi juga bisa menyebabkan denyut jantung menjadi terlalu cepat atau tidak menentu. Berikut adalah makanan yang membantu untuk menormalkan detak jantung, seperti dilansir Boldsky.

1. Yogurt. Yogurt dapat menormalkan detak jantung karena mengandung banyak vitamin B 12. Makanan yang kaya vitamin B 12 dapat membantu mengembangkan sel-sel saraf, yang pada gilirannya memperkuat sistem saraf untuk menangani stres. Continue reading

Protein Kedelai Bisa Turunkan Tekanan Darah

CNI DC715 - Protein Kedelai Bisa Turunkan Tekanan DarahPenggunaan kedelai protein suplemen makanan dapat membantu mengurangi tekanan darah tinggi, menurut sebuah laporan di Annals of Internal Medicine.

Temuan dari studi epidemiologi telah menunjukkan bahwa tekanan darah turun sebagai asupan protein nabati meningkat. Namun, para penulis mencatat, hanya beberapa uji klinis telah melihat hubungan ini dan sebagian besar telah menderita masalah desain, seperti tidak cukup subjek atau tidak menggunakan perubahan tekanan darah sebagai hasil ukuran utama. Continue reading

Menikmati Manfaat Kedelai

CNI DC715 - Menikmati Manfaat KedelaiKedelai tentu bukan merupakan jenis makanan yang asing lagi bagi kita yang tinggal di Indonesia, begitu juga penduduk di sejumlah negara Asia, seperti Cina dan Jepang.

Produk-produk berbasis kedelai, seperti susu kedelai, tahu, tauge, kacang, saus dan tepung, pun mudah ditemukan di pasaran, dengan harga relatif terjangkau.

Meskipun demikian, kedelai merupakan gudang nutrisi, yang memiliki banyak khasiat bagi kesehatan. Bahkan beberapa penelitian telah mengungkapkan hubungan signifikan antara konsumsi kedelai dengan penurunan beberapa penyakit tidak menular, seperti penyakit jantung, osteoporosis dan diabetes, Continue reading

Manfaat Plus Kedelai

Serat tak hanya bermanfaat untuk pencernaan dan menurunkan risiko konstipasi atau sembelit.

Meski tak akan dicerna, serat memang membantu proses pencernaan, selain memperlambat pengosongan lambung dan meningkatkan rasa kenyang setelah makan. Anda dapat mengurangi asupan makan, sehingga akan sangat membantu Anda menurunkan berat badan. Namun selain itu, konsumsi serat rupanya juga dapat menurunkan kadar kolesterol dan risiko penyakit jantung koroner, stroke maupun diabetes melitus. Continue reading